Jaminan Hari Tua, atau yang biasa disingkat JHT, merupakan salah satu produk dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan atau BPJS Ketenagakerjaan. Produk lainnya adalah Jaminan Kecelakaan Ke[...]
Para pekerja/buruh memiliki hak atas hari tua yang terjamin kenyamanannya setelah melakukan kewajiban kerjanya bertahun-tahun. Untuk itu, pemerintah mengatur hak tersebut dalam Peraturan Pemerintah Repub[...]