Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) telah menetapkan 1 Ramadhan jatuh pada tanggal 23 Maret 2023. Hasil penetapan ini berdasarkan Sidang Isbat yang dipimpin oleh Yaqut Cholil Qoumas, Menteri Agama (Menag) satu hari sebelumnya.
Untuk Anda yang bekerja di kantor (WFO) ataupun WFH/WFA/hybrid, apakah ada penyesuaian jam kerja selama bulan ramadhan 2023? Tuliskan jawaban Anda di kolom komentar ya!
Baca Juga: Mengulas Peraturan Jam Kerja Saat Puasa
Sebagai referensi, silakan download jadwal puasa DKI Jakarta 1444 H saat berbuka dan sahur :